Hardware penting dalam laptop salah satunya adalah LCD monitor. Perawatan yang tepat adalah kunci agar LCD monitor laptop kita awet dan tahan lama. Karena jika terjadi kerusakan bukan hanya harga yang harus kita bayar mahal untuk perbaikannya tetapi juga tugas-tugas kita akan terbengkelai karenanya.
Sebagai user laptop yang baik sudah semestinya kita menguasai cara perawatan monitor laptop yang baik. berikut
cara perawatan monitor laptop yang baik dan benar.
Yuk kita simak
1. Simpanlah laptop dalam tas agar monitor terhindar dari debu saat tidak digunakan.
2. Hindari menyentuh layar laptop dengan tangan apalagi dengan benda-benda yang keras.
3. Dilarang menyemprot cairan pembersih secara lansung ke layar laptop, gunakanlah kain halus untuk memediator antara cairan dan layar laptop.
4. Jangan letakkan benda-benda berat diatas laptop, apabila di tas jangan sampai tertekan keras oleh buku dan benda lain.
5. Pelan-pelan saja saat menutup laptop jangan menekan apalagi membanting
6. Gunakan pembersih standar dan baca petunjuk penggunaannya.
7. Jangan gunakan pembersih yang mengandung amoniak dan alkohol, bertanyalah kepada penjual kandungannya.
Related Articles :
cara mengatasi error 404 not found Cara memperbaiki Error 404 atau Not Found phpMyAdmin pada Ubuntu 12.04/12.10Kebanyakan webmaster memilih phpMyAdmin untuk mengelola da ...
Perbedaan Fan dan BlowerKipas angin (fan) adalah perangkat mekanis yang digunakan untuk membuat aliran gas kontinu seperti udara. Dalam setiap sistem pen ...
Baterai Laptop Boros? Ini Dia SOLUSINYAApakah akang akang dan mbakyu mbakyu pernah mengalami baterai laptopnya boros ?saya juga pernah ngalami.. dan setelah saya tanya salah ...
Intel Siapkan Prosesor Server dengan 10 CoreIntel mempersiapkan prosesor terbaru yang dikhususkan untuk server dengan kode nama Westmere-EX. Kelebihan chip ini adalah kemampuanny ...
Hacker Demokan Cara Baru Bobol ATMPara bankir, perhatikan berita ini. Seorang peneliti sekuriti mengatakan bahwa ia berniat mengungkap celah-celah sekuriti dari dua tip ...