Cara memodifikasi kotak pesan diatas komentar di blog

Cara memodifikasi kotak pesan diatas komentar di blog


Hai sobat blogger, setelah mengakhiri liburan untuk semester ganjil kali ini saya akan memposting tentang artikel yang sempat direquest oleh salah satu komentator di blog ini, yaitu cara memodifikasi kotak pesan diatas komentar di blog. Okelah, anda pasti tau kan yang saya maksud ? ya, biasanya diatas kotak komentar terdapat pesan yang muncul dimana pesan itu bisa diedit katanya di Setelan > Pos dan Komentar > Pesan Formulir Komentar. Nah, kali ini saya akan mengajak sobat untuk lebih jauh mendalami ilmu blogger yang membuat tampilan itu semakin menarik, hasilnya bisa lihat sendiri lewat gambar diatas. Langsung saja kita bahas tuntas disini

1.) Baca Basmallah
2.) Masuk ke akun Blogger anda
3.) Langsung menuju Template > Edit Html
4.) Centang tanda expand widget template
5.) Cari kode ]]></b:skin>
6.) Lalu letakkan kode dibawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin>
Kode 
.pesankomen p{background-image:url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhzUFyJhqxI7UH9Bg-mz3bCRonWFnGHLcwAk_ucnvCEat6nKo6iiS6Jb-uyw3S3Oldqu8_ygF_ibrzIKXGdR_beoP2gzVuGknATbNAZpdU5wbauRRDmQAEqrM5yaVI5vU0jBT1XhhWkYBE/s1600/dialog-warning.png);background-position:1em 1em;background-repeat:no-repeat;font-family:Comic Sans MS;font-size:13px;-moz-border-radius:5px;padding:1em 1em 1em 70px}.cse{background:#fff url(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj8q2599QDt10DzC1QELHDpDc2ONbwoNr_C1NXGoyHE5qEUt_lEFGec7e923LdK6Px5WwSvzkp4LHRHeWaOO9I-GD_y5r4u1snrUFPWarMwpGmbZNbq8DrFV_D-wpvtl4dCRfrhXNF6uPk/s1600/bgbawahpost.png);background-repeat:repeat-x;border:1px solid#d2d2d2;-moz-border-radius:5px;line-height:1.6em;margin:2px 0;padding:10px}
7.) Cari kode <h4 id='comment-post-message'><data:postCommentMsg/></h4>
8.) Jika sudah ketemu, hapus/ganti kode tersebut dengan kode dibawah ini
Kode 
<p><div class='cse'><div class='pesankomen'><p><b>TULISKAN KOMENTAR ANDA DISINI...</b><br/><b>&#187;</b> Berkomentarlah dengan bahasa yang baik dan bijak dengan unsur membangun. Komentar yang melanggar <a href='http://rizaldipriantama.blogspot.com/p/ketentuan-yang-berlaku-di-rizaldi.html'>ketentuan</a> tidak akan kami tanggapi dan bahkan dihapus jika melampaui batas kewajaran <b><br/>Dengan demikian atas kerjasamanya disampaikan terima kasih, Salam Blogger !</b></p></div></div></p>
9.) Ganti huruf yang berwarna merah dengan kata-kata yang anda inginkan
10.) Simpan Template dan lihat hasilnya


Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top