BritAma Junio merupakan Produk Tabungan BRI yang secara khusus dilengkapi fasilitas dan fitur yang menarik untuk segment pasar anak sampai dengan remaja.
Keunggulan
- Bebas biaya adm tabungan & biaya kartu bulanan.
- Kartu ATM Private Label berdesign khusus karakter atas nama anak.
- Diikutkan pada undian berhadiah.
- Real time on line.
- Fasilitas e-banking.
- Program-program promosi menarik.
Fasilitas
- Fasilitas transfer otomatis (standing instruction).
- Automatic Fund Transfer (AFT).
Fasilitas untuk mentransfer dana dari BritAma Junio ke rekening lainnya di BRI, pada tanggal tertentu yang ditetapkan oleh nasabah. - Account Sweep.
Fasilitas untuk mentransfer dana dari BritAma Junio ke rekening lainnya secara otomatis sesuai dengan batasan saldo minimal dan maksimal yang ditetapkan nasabah. - Automatic Grab Fund (AGF).
Fasilitas untuk menarik (mendebet) dana BritAma Junio secara otomatis oleh satu rekening tertentu, misalnya untuk angsuran pembayaran rekening pinjaman.
- Fasilitas Asuransi Kecelakaan Diri atas Nama Anak.
Persyaratan
- Mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening BritAma Junio.
- Melampirkan fotokopi kartu identitas (KTP/SIM/Paspor dan KITAS/KITAP) dan NPWP (bila ada).
- Minimal setoran awal Rp. 200.000,- (untuk setoran awal bagi nasbaah yang berumur di atas 17 Tahun Rp.500.000,-).
- Paket Tabungan : Tabungan BRI BritAma + Tabungan BRI BritAma Junio = Rp. 1.000.000,-
Sumber